PERBANDINGAN LAJU INFILTRASI DENGAN PENDEKATAN HORTON DAN KOSTIAKOV (STUDI KASUS: KEBUN RAYA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA)Nabila Anastasya / M. Gilang Indra Mardika S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Indonesia memiliki iklim tropis, dengan dua musim utama yaitu musim panas dan musim hujan. Pada musim hujan, intensitas hujan yang tinggi meningkatkan risiko banjir di beberapa wilayah. Salah satu faktor yang mempengaruhi banjir adalah laju infiltrasi yaitu proses masuknya air hujan ke dalam tanah m... |